Posts

Showing posts from July, 2019

CARA MENGATASI SIFAT INTROVERT DAN ANTI SOSIAL

Image
CARA MENGATASI SIFAT INTROVERT DAN ANTI SOSIAL Hai perkenalkan saya eva , mungkin bisa dibilang ini tulisan pertama saya yang paling bener-bener niat hehe Pada dasarnya kenapa saya membuat postingan ini, itu karena saya sendiri seorang introvert dan mungkin diluar sana ada juga yang merasa dirinya introvert dan sedih gimana mengatasinya. Pada dasarnya saya sendiri masih jauh dari kata sempurna dan saya tidak bilang kalau harus menjadi ambivert. Akan tetapi disini saya hanya ingin sharing apa yang saya rasain dan apa yang saya lakukan untuk mengatasi sifat introvert saya itu, dan jangan lupa komen ya, biar konten ini bisa menjadi konten diskusi dan sharing.. langsung saja kita bahas bersama. Introvert menurut wikibelajar.com adalah suatu sifat seseorang atau mental seseorang yang tenang dan lebih kepada pendiam. Intinya orang yang introvert cenderung tidak suka banyak ngomong dan ngomong yang perlu-perlu saja. Yang saya tangkap dari diriku sendiri (karena saya introvert) dan p...